Sabtu, 17 September 2011

Instalasi aplikasi server localhost pada PC

Pada posting kali ini merupakan edisi revisi posting sebelumnya Belajar blogging secara offline? Apa itu? Wah ngeCE, masa kaga tau apa itu offline. Offline disini itu artinya belajar ngeblog tanpa koneksi internet. Tapi itu pengertian spesifik di tulisan ini sesuai dengan bahan kajian kita berkaitan dengan ngeblog. Kalau pengertian offline secara harfiah, liat aja di kamus hehe, enak aja gue yang nyariin J


Untuk memulai belajar blog di computer rumah yang ka ga ada koneksi internet butuh aplikasi server salah satunya xampp dan pada pembelajaran kali ini kita menggunakan aplikasi xampp


Langkah-langkah instalasi aplikasi server xampp




  1. klik installer aplikasi xampp sehingga muncul window seperti di bawah ini. Window ini member pilihan kepada kita untuk memilih tempat penyimpanan instalan aplikasi di hardisk, keadaan normal instalasi di tempatkan di C

  2. Untuk mengubah folder penyimpanan tekan tombol browse sehingga muncul window di bawah ini.

  3. Setelah memilih tempat penyimpanan tekan OK, maka akan keluar proses berikut ini

  4. Setelah installation progress full maka akan keluar command prompt seperti di bawah ini yang memberikan pilihan kepada kita untuk menampilkan shortcut aplikasi xampp di desktop atau start menu. Sebaiknya pilih y supaya memudahkan. enter

  5. Setelah menekan enter maka akan muncul pertanyaan notifikasi untuk meyakinkan pilihan kita. Pilih y dan enter lagi

  6. Setelah itu akan muncul pertanyaan apakah aplikasi xampp tersebut mau dijadikan portable atau tidak. Pilih n aja

  7. Berjalanlah proses seperti terlihat di window berikut ini kemudian tekan enter

  8. Keluarlah window pertanyaan berikut ini. Tekan enter lagi

  9. Proses instalasi selesai…. Gampang kan….

  10. Untuk langsung mengaktifkan control panel aplikasi server pilih 1 kemudian enter, maka akan muncul window control panel. Dalam keadaan normal kita dapat menampilkan control panel dengan memilih icon pada desktop atau start menu atau di folder aslinya

  11. Untuk memulai aplikasi server klik start Apache dan Mysql. Pada beberapa terkadangt muncul notifikasi dari windows, close aja atau unblock atau ask me later. Saran close aja

  12. Tapilan control panel saat running

  13. Silakan tes dengan membuka browser dan isikan alamat http://localhost

  14. Halaman awal permintaan konfigurasi

  15. Pilih bahasa yang Anda kuasai, saran English, sehingga muncul tampilan

  16. nah selesai dah…. Selamat mencoba